INFORMASI LOMBA PERPUSTAKAAN KELAS

PERSYARATAN KELAS LITERASI
Peserta di ikuti seluruh kelas di SMAN I Bangkinang Kota
1. Kelas memiliki sudut baca
2. Desain rak/sudut baca
3. Jumlah buku yang tersedia minimal sebanyak siswa di kelas masing-masing

PELAKSANAAN LOMBA
1. Jadwal pelaksanaan mulai 1Oktober s/d 1 Desember 2019
2. Penilain lomba dilaksanakan mulai tanggal 15 Nopember s/d 1 Desember 2019
3. Pengumuman pemenang lomba dilaksanakan pada waktu penerimaan raport semester ganjil

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *